Rabu, 02 November 2011

Pertemuan 4 Sistem Pakar

Lanjutan Sistem Berbasis Aturan

Sistem pakar berbasis aturan adalah bagian dari sistem pakar yang menggunakan sistem basis data.

Sistem pakar berbasis pengetahuan adalah kumpulan dari aturan atau pengetahuan.

Backward Reasoning

Sekarang mari kita beralih dari forward reasoning ke backward reasoning. Mekanisme inferensi pada backward reasoning berbeda dengan forward reasoning. Walaupun kedua proses melibatkan pengujian terhadap masing-masing rule, backward reasoning mulai dari konklusi yang diharapkan menuju fakta-fakta yang mendukung konklusi tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar